Sunday, September 7, 2014

sekilas pendapat

Teringat sekejap tadi mengenai curhatan temen. Alasan sebuah pasangan putus.
"Kamu bisa dapet yang lebih baik dari aku. Kamu pasti lebih bahagia sama orang lain"

Nah ini lagi alasan mengakhiri suatu hubungan yang agak stupid.

Pertama, orang nyari pasangan buat temen hidup, bukan ajang kompetisi.
Saya rasa hubungan itu adalah perihal bersama dengan orang yang baik dan bersama-sama memperbaiki kekurangan, sehingga sama-sama bisa menjadi lebih baik.bukannya selalu gak puas dan ingin cari yang lebih baik. Lo pikir milih pasangan macem beli pembalut? Klo ada model baru yang lebih baik lo dengan mudah beralih.

Kedua, ngapain lo pacaran kalau ujungnya lo mau pasangan lo bahagia sama orang lain? Mending lo jadi mak comblangnya dia aja deh. Karena seharusnya itu tugas lo ngebahagiain pasangan lo, bukan tugas orang lain, dasar kurang pandai kadang-kadang.

Ada-ada aja.

Related Posts:

  • yang lalu lalangsaya sudah sampai tahap ingin menghapus beberapa karakter, seperti bukan saya saja… Read More
  • enam belas oktoberkata orang dunia itu gak selebar daun kelor. tapi kalau ditelusur-telusur, banyak juga yang setelah ketemu "oh ternyata lo temennya dia toh, hahaha" … Read More
  • bagian dari doadi luar sana sedang hujan, bolehlah saya menikmati waktu-waktu terakhir saya di kosan ini kamu tahu, apa yang selalu saya ucapkan dalam hati setiap k… Read More
  • againmasih ada di dalam sana sampai kapan waktunya? selalu terucap tanpa kau sadari yah mungkin tak kau sadari lebih baik ku tak tahu yah tak tahu adalah y… Read More
  • Sungha Jung live in Jakartaakan menonton bocah satu ini, yang merupakan seorang fingerstyle guitarist eksis di Youtube semenjak masih bocah banget *buka aja webnya www.sunghajun… Read More

0 comments :

Post a Comment